PEMBERSIHAN KALI BREMI

               Jum'at 19 November 2021, DPUPR Lewat Bidang Sumber Daya Air melaksanakan normalisasi/ pembersihan Kali Bremi (segmen Jl. Untung Suropati, Tegalrejo) Kel. Pringrejo. Dengan adanya kegiatan tersebut diharapkan dapat mengurangi resiko banjir dan rob di Kel. Pringrejo dan sekitarnya.



Kritik dan Saran Klik disini